Hari Baden Powell, Himpaudi Jabar Menyelenggarakan Webinar Pendidikan Karakter Anak Usia Dini & Ortek Prasiaga PAUD berjudul “Inspirasi Pendekatan Baden Powell untuk Pendidikan Karakter Anak Usia Dini Indonesia.” Tiga narasumber yang berbicara dalam webinar adalah Dr. H. Rd. Moh. Darojat Ali, S.IP., M.M., M.Si. (penulis buku “PRASIAGA” / Sekretaris Komisi Pengabdian Masyarakat dan Penanggulangan Bencana Kwarda Jabar), Dr. Rudiyanto, M.Si. (inisiator Prasiaga PAUD / ketua …
Bulan: Februari 2021
Hari Baden Powell, Himpaudi Jabar Menyelenggarakan Webinar Pendidikan Karakter Anak Usia Dini & Ortek Prasiaga PAUD
Tokoh Lord Boden-Powell of Gilwell atau Sir Robert Baden-Powel tidak terlepas dari gerakan kepanduan atau gerakan pramuka. Beliau lahir pada 22 Februari 1857 di London Inggris, hingga kini diperingati sebagai Hari Baden Powell. Gerakan kepanduan di Indonesia memiliki peran penting dalam sejarah perjuangan kemerdekaan. Dalam rangka Hari Baden Powell yang ke-146, Pengurus Wilayah HIMPAUDI Provinsi Jawa Barat menyelenggarakan webinar “Inspirasi …